Doctor

"Permasalahan kepatuhan pasien membutuhkan pendekatan yang lebih modern."

Transformasi digital untuk mendukung pengobatan TB Paru.

  1. 1.

    E-Health Care adalah platform digital yang membantu pasien TB Paru tetap patuh minum obat.

  2. 2.

    Menggunakan sistem pengingat otomatis & edukasi kesehatan.

  3. 3.

    Mendukung tenaga kesehatan melalui dashboard pemantauan real-time.